Bekal Kami - Ingin Backup Template Blogger kalian ? atau ingin mengembalikan template blogger seperti semula? Berikut adalah panduan cepat bagi Anda untuk backup dan restore bloger Template.
Jika Anda akan memodifikasi template Anda untuk menambahkan beberapa fitur keren, kode atau hal lainnya. Anda harus Backup template blogger untuk menghindari risiko kesalahan. Jika Anda mendapatkan kesalahan apapun dari ini akan membantu Anda untuk dengan mudah mengembalikan blogger template dari cadangan sebelumnya. Saya akan menunjukkan cara untuk Backup dan Restore template blogger.
Baca Juga :
- 4 Tips Untuk Mengurangi Bounce Rate Blog Kamu
- 4 Tips Membuat Pengunjung Supaya Betah di Blog Kamu
- Ghost at School Dubbing Indonesia Episode 1 - 20 [END]
Cara Backup Blogger Template
Langkah 1
Pergi ke Blogger Dashboard, Kemudian klik menu TEMPLATE
Langkah 2
Klik tombol CADANGKAN/PULIHKAN disebelah kanan
Langkah 3
Kemudian kalian klik UNDUH TEMPLATE LENGKAP
Langkah 4
Jangan lupa klik SAVE FILE, Simpan ditempat yang mudah ditemukan dan jangan sampai terhapus.
Mengembalikan Template Yang Telah di Backup
Pergi ke Blogger Dashboard, Kemudian klik menu TEMPLATE
Langkah 2
Klik tombol CADANGKAN/PULIHKAN disebelah kanan
Langkah 3
Kemudian klik tombol BROWSE, Cari file template yang sudah kalian download tadi.
Langkah 4
Klik unggah dan tunggu sampai selesai.
Catatan:
Kalau teman-teman sudah mengetahui cara melakukan back up template dan memulihkannya berarti kita sudah bisa bermain-main dengan CSS dan script.
Sekian Artikel Dari Saya Mengenai Cara Mudah Backup dan Mengembalikan Template Blogger Seperti Semula. Semoga Bermanfaat Bagi Kalian dan Kita Semua, Kemudia Jangan Lupa Untuk Terus Mengunjungi Blog Bekal Kami - noel48.blogspot.com Untuk Terus Mengetahui Informasi - Infromasi Seputar Dunia Technology Yang Terbaru Menarik dan Terhangat. Baca Juga Tips dan Trick Mengnai Android, Games, Software, Dan Masih Banyak Lagi.
9 komentar
terimakasih tipsnya gan. buat jaga" kalo mau ganti template blog ane. ^_^
nice..., sangat membantuku gan.
Cukup mudah ya untuk pengguna pc, tpi apa bisa klo pke hp ada caranya gak ka
Bermanfaat mas, jadi tahu saya
thx gan infonya bermanfaat info nya
simple dan mudah dipraktekkan. thx gan..
keren gan artikelnya. saran ane sih kalau bisa tulisannya dipanjangin lagi hehe
wah bermanfaat jua tuh gan
Gw jarang sih begituan karna pas itu abis backup gitu banyak widget rusak
Berkomentarlah dengan Menggunakan Bahasa yang Relevan dan Sopan
EmoticonEmoticon